Categories
kia mobil listrik otomotif

spek mobil Kia Sportage

mobil ini bisa cocok dengan output Kia K5 dengan 180 Tk dan asumsi mesin tidak berubah, tetap 1,6 liter turbo dikawinkan dengan transmisi otomatis tujuh percepatan. Sedangkan pasar lain (di luar AS) akan mendapatkan pilihan manual dan mesin diesel.

Kia memberikan detail terkait power train. Mobil ini menggunakan mesin 1,6 liter turbocharged empat silinder yang sanggup mengembuskan daya hingga 178 Tk.

Kia Sportage 2023 terungkap bulan lalu. Saat itu, hanya terungkap tampilan luar dan dalamnya saja, dan saat ini informasi jantung penggerak dari crossover terbaru pabrikan asal Korea Selatan ini mulai lengkap.

Kia Sportage 2023 juga akan mengadopsi mesin hybrid dan plug-in hybrid yang tengah dikembangkan dengan model ini akan mendapatkan suspensi baru yang dikontrol secara elektronik.

untuk penggunaan di jalan dengan kontur tidak mulus atau beberapa offroad ringan Varian X-Line menambahkan item tampilan off-road dan warna unik (interior hijau) untuk membuatnya tampak berbeda.

Categories
mitsubishi mobil listrik otomotif

mitsubishi baru buat mobil listrik terjangkau

baru-baru ini mitsubishi mengumumkan untuk merilis mobil listrik dengan harga kurang dari 2 juta yen atau Rp262 jutaan di Jepang.

mobil listrik harga terjangkau dari Mitsubishi ini kemungkinan akan hadir pada 2023. Selain itu, kendaraan ramah lingkungan ini, akan didasarkan pada Minicab MiEV tetapi akan memiliki baterai yang lebih baru dan lebih murah.

harganya masih tidak cukup setara dengan mobil bertenaga gas murah, dengan insentif pajak dan uang yang lebih sedikit untuk membeli kendaraan, terdapat potensi untuk membuat mobil listrik lebih murah dibanding mobil gas biasa.

pasar kendaraan listrik di dunia, termasuk Jepang sebagian besar telah difokuskan pada mobil listrik mewah dengan harga tinggi, seperti Tesla Model S, Jaguar I-Pace, dan Mercedes EQS yang akan segera hadir.

sudah mengumumkan tidak lagi memproduksi Mitsubishi Lancer Evolution pada 2016 lalu. Banyak pihak yang menyayangkan keputusan pabrikan asal Jepang untuk menyuntik mati model andalannya itu.

CEO Mitsubishi Motors Takao Kato memberikan beberapa petunjuk perihal masa depan Mitsubishi Lancer Evolution tersebut berada di tangan para pemegang saham.

Categories
mazda mobil listrik otomotif

Mazda MX-5 versi listrik

Mazda telah mengumumkan bahwa seluruh mobilnya akan ditenagai listrik pada tahun 2030 mazda mx 5 dikabarkan juga ikut ke dalam kendaraan listrik di masa depan.

menjadi salah satu dari total 13 tipe kendaraan yang akan disiapkan versi listriknya Mazda akan berusaha untuk mengusung MX-5 Miata sebagai kendaraan listrik di tahun 2030 mendatang.

salah satu model yang mengusung tenaga listrik mengungkapkan sedikit bocoran bahwa MX-5 akan masuk dalam jajaran kendaraan listrik.

MX-5 Miata nanti telah mengusung tenaga listrik sepenuhnya atau masih menggunakan hybrid plug-in mobil bertipe roadster ini akan jadi model masa depan yang lebih baru dan sedikit berbeda dari generasi sebelumnya.

sudah mempersiapkan teknologi untuk mobil terbarunya nanti yaitu SKYACTIV EV Scalable Architecture. Fitur ini akan diusung pada seluruh tipe Mazda yang mulai digunakan pada tahun 2025.

Categories
mobil listrik otomotif wuling

Wuling Hongguang Mini EV 60 jutaan

Wuling Hong Guang Mini EV bakal berlanjut di negara lain. Hanya dalam 9 bulan setelah dirilis di China, perusahaan telah menjual lebih dari 270.000 unit mobil listrik mungil ini. Perusahaan ini bertujuan untuk memiliki angka penjualan tahunan 1,2 juta kendaraan tahun depan.

Di China mobil listrik mungil ini dijual mulai US$ 4.500 atau sekitar Rp 64 Jutaan.

punya panjang 2.917 mm, lebar 1,493 mm, dan tinggi 1,621 mm, dengan wheelbase 1,940 mm. Dengan ukuran itu, Hongguang Mini EV terbilang compact.

menempuh kecepatan hingga 100 km/jam mobil listrik bisa menempuh 200 km. Angka itu lebih dari cukup untuk warga yang tinggal di daerah perkotaan yang biasanya hanya butuh jarak tempuh pendek.

Mobil listrik masih meneliti pasar dulu, setiap model baru, akan riset dulu tak hanya merujuk pada model Wuling Hong Guang Mini EV saja tapi model mobil listrik lainnya, yang berpotensi masuk Indonesia.

Categories
lexus mobil listrik otomotif

mobil listrik lexus lf-z

Lexus menuju kendaraan elektrifikasi dimulai saat meluncurkan LF-Z yang membawa gaya desain yang cukup revolusioner dan khusus untuk kendaraan listrik keluaran Lexus. Tampilan yang terlihat cukup mencolok terdapat pada desain baru spindle grille dan desain lampu belakang serta tampilan logo baru di bagian depan dan belakang.

kendaraan konsep LF-Z akan ditenagai oleh baterai 90 kWh yang dapat diisi dengan daya hingga 150 kW dan memiliki kemampuan jelajah hingga 600 km menggunakan sistem ‘steer-by-wire’ yang inovatif dan belum digunakan di model mana pun.

Lexus sudah menjual beberapa model dengan tenaga hybrid salah satunya adalah Lexus NX yang sebentar lagi akan memasuki generasi kedua. Lexus NX sendiri memiliki basis yang sama dengan Toyota RAV4 dengan tenaga maksimal yang mencapai 302 hp dan jarak tempuh motor listriknya yang mencapai 74 km.

Lexus baru saja mencatatkan penjualan mobil bertenaga alternatif di seluruh dunia yang tercatat mencapai 2 Juta unit. Angka tersebut kabarnya didominasi oleh Lexus RX yang merupakan SUV dengan konfigurasi 5-penumpang yang terjual hingga 518 ribu unit.

Lexus juga sukses mencatatkan penjualan terbaik untuk model ES, CR dan crossover yang terakhir diluncurkan Lexus NX. Diharapkan dengan hadirnya model terbaru Lexus pada tahun ini dan tahun depan dapat menyumbang penjualan di segmen lain khususnya kendaraan listrik atau EV.

Categories
bridgestone mobil listrik otomotif

bridgestone buat mobil listrik murah

Pabrikan ban rakasa Bridgestone mengumumkan kerjasama eksklusif dengan perusahaan inovasi dalam hal mobilitas asal Belanda, Lightyear. Bridgestone mendukung pengembangan ban khusus untuk Lightyear One, kendaraan listrik bertenaga surya jarak jauh pertama di dunia.

Lightyear One diklaim sebagai mobil listrik pertama dengan tenaga surya alias matahari. Berbeda dari mobil listrik pada umumnya, Lightyear One menawarkan jarak tempuh sebesar 725 km, dimana belum pernah terjadi sebelumnya. Ia tiga kali lebih efisien dibandingkan mobil listrik terkemuka yang ada saat ini.

Bridgestone juga memanfaatkan teknologi Pengembangan Ban secara Virtualnya yang memungkinkan simulasi kinerja ban yang akurat tanpa harus memproduksi dan mengujinya secara fisik terlebih dahulu, hal ini dapat menghemat hingga 40.000 kilometer saat pengujian pada mobil di luar ruangan di kehidupan nyata.

Lightyear mengatakan One akan melakukan uji trek pada kuartal kedua 2021. Sedangkan penjualan secraa massal diharapkan bisa dilakukan pada akhir tahun ini. Adapun target harga sekitar US$ 135,000 atau sekitar Rp 1,95 miliar.

Categories
mobil listrik otomotif wuling

mobil listrik wuling tanpa atap

memperkenalkan mobil listrik mungil yang murah dengan bentuk yang baru Wuling Hong Guang Mini EV dibikin konsep tanpa atap.

Wuling Hong Guang Mini EV ini tetap tampil dengan gaya yang imut. Bedanya, atap mobil dihilangkan sehingga tampil seperti mobil cabriolet Wuling Hong Gunag Mini EV Cabrio ini akan diproduksi massal. Tapi, belum diungkapkan kapan mobil ini bakal dijual.

hasil kerja sama pabrikan China, SAIC (51%), General Motors (44%) dan spesialis van mikro asal China, Wuling (5%). Mobil listrik ini terkenal murah di China. Mobil listrik ini cuma dibanderol 28.800 yuan atau setara Rp 61 jutaan.

bulan Januari 2021, penjualan mobil listrik Wuling Hong Guang Mini EV mencapai 25.578 unit di China Mobil ini punya panjang 2.917 mm, lebar 1,493 mm, dan tinggi 1,621 mm, dengan wheelbase 1,940 mm.

penjualan mobil listrik kompak dari Wuling ini bisa terus melonjak naik seiring dengan adanya rencana untuk mengekspor ke luar negeri Salah satu yang akan dapat prioritas adalah wilayah Eropa dan Amerika Utara.

Categories
mobil listrik otomotif toyota

toyota pamerkan mobil listri mungil digelaran indonesia

5-25 April yang bertempat di Hall D1 JIExpo, Kemayoran, Jakarta. Salah satu kendaraan yang dibawa mobil listrik attery electric vehicles (BEV) Toyota C+Po

Toyota C+ POD mengusung dimensi 2.490 mm, lebar 1.290 mm dan tinggi 1.550 mm, mobil ini sedikit lebih besar dari model i-ROAD (EV roda tiga) dan lebih pendek serta kurang lebar dari Smart ForTwo EQ.

hanya bisa membawa satu sopir dan satu penumpang, di atas kertas C+ POD dibekali motor listrik (12,3 hp / 56 Nm) dan paket baterai lithium-ion berkapasitas 9,06 kWh, dan memungkinkan jarak pengoperasian 150 km.

Pada public day IIMS 2021Toyota menghadirkan tidak kurang dari 11 unit kendaraan dari berbagai segmen seperti MPV, SUV, hatchback, sedan, dan lain-lain

Categories
mobil listrik otomotif

ban mobil listrik berbeda dengan mobil diesel

ban mobil listrik punya kualifikasi dan spesifikasi berbeda dengan ban mobil konvensional bermesin bensin atau diesel.

kendaraan listrik di Indonesia diprediksi meningkat di 2021, jumlahnya diperkirakan mencapai 125.000 unit. Selain baterai serta sistem penggerak motor listrik

mobil listrik umumnya lebih berat 10-20% dibandingkan mobil biasa karena menyimpan mesin berbasis baterai. Ini membuat mobil listrik menghasilkan torsi lebih boros, terlebih saat mobil baru dinyalakan.

ketersediaan komponen penunjang mobil listrik yang memiliki nilai ekonomis, bukan hanya dari segi harga saja, tetapi juga usia pakai, semakin awet ban maka akan mengurangi biaya pengelolaan mobil listrik yang selama ini dianggap mahal.

Categories
hyundai mobil listrik otomotif

mobil listrik hyundai dicas 30 menit siap jalan

Hyundai Motor Company hari ini (23/2) meluncurkan mobil listrik IONIQ 5 secara global. Mobil dengan konsep midsize CUV (Crossover Utility Vehicle) ini dibekali fitur-fitur ramah lingkungan, berkelanjutan, serta inovatif. Dan yang menarik lagi.

IONIQ 5 merupakan mobil listrik pertama yang memberikan pengalaman baru, dengan penggunaan ruang interior dan kecanggihan teknologi terdepan juga inovatif.

Semua variasi PE memberikan jangkauan yang luar biasa dan memberikan kecepatan tertinggi hingga 185 km/jam. Pada pilihan jajaran motor listrik teratas terdapat opsi all-wheel drive (AWD) yang dipasangkan dengan baterai berukuran 72,6 kWh, menghasilkan output daya gabungan 225 kWh dan daya torsi
hingga 605 Nm. Konfigurasi PE ini dapat membuat mobil melaju dari 0 km/jam hingga 100 km/jam dalam waktu 5,2 detik.

IONIQ 5 akan tersedia di beberapa negara mulai semester pertama tahun 2021. Menyusul peluncuran IONIQ 5, Hyundai akan memperluas jajaran BEV-nya dengan IONIQ 6, yaitu sedan listrik, dan IONIQ 7, large-SUV listrik.