Categories
honda otomotif

honda All new Civic Si mobil sedan yang akan jual di amerika

Honda Amerika memperkenalkan All new Civic Si terbaru Sedan ini mengambil basis dari generasi ke-11 Civic sedan yang dijual di Amerika Serikat.

menggunakan jantung mekanis 4-silinder 1.5 liter VTEC turbo Mampu menghasilkan tenaga hingga 200 HP pada 6.000 rpm serta torsi maksimal 260 Nm pada 1.800-5000 rpm. Dibanding model sebelumnya.

dual coil silencer pada sistem knalpot yang meningkatkan aliran pembuangan hingga 27 persen dibanding model Civic Touring. Fitur Active Sound Control system juga membuat sedan ini menghasilkan kualitas suara yang lebih baik di putaran mesin yang lebih luas.

rev-matching system, Sistem ini akan berkedip saat putaran mesin mendeteksi waktu yang tepat untuk berpindah gigi yang berdampak pada pengalaman berkendara yang lebih dinamis.

sedan terbaru Honda harganya ada di $27.000 atau sekitar Rp 380 jutaan untuk masuk ke Indonesia mungkin sulit karena di pasar Amerika produksinya cukup terbatas.

Categories
motor otomotif yamaha

Yamaha YZF R7 akan masuk pasar asia

Yamaha YZF R7 dikabarkan akan segera meluncur di Thailand dalam waktu dekat. Prediksi harganya akan dijual dengan banderol 399.000 baht atau setara Rp 142 juta.

Rangkanya menggendong mesin CP2 (Crossplane 2) 2-silinder, DOHC, 8 katup, pendingin cairan, pengabut injeksi, dan yang pasti sudah mengantongi sertifikasi emisi Euro 5.

Yamaha R7 mampu memproduksi tenaga maksimal sampai 73,7 daya kuda pada 9 ribu rpm dan torsi puncak menyentuh 68 Nm pada putaran mesin 6,5 ribu rpm Sebuah catatan output yang gahar untuk sebuah motor full fairing bermesin 2-silinder.

pabrikan mengaplikasikan pengereman cakram ganda 298 mm di depan yang dipasang secara radial, sementara untuk 1 kalipernya berjumlah 2 piston. Sedang untuk belakang menggunakan cakram tunggal 2 piston dengan tebal disc brake mencapai 245 mm.

R7 memiliki jarak 1.390 mm atau lebih pendek 5 mm dari MT-07 sudut kemiringan garpu depan yang dibuat lebih rebah, tujuannya untuk menyesuaikan gaya berkendara menunduk ala motor sport full fairing.

Categories
motor otomotif

Royal Enfield Classic 350 terbaru

meluncurkan Classic 350 terbaru untuk pasar otomotif India pada awal September kemarin. Produk ini dirancang ulang dengan sentuhan kekinian, konstruksi dan desainnya mengalami peningkatan untuk memberikan pengalaman berkendara yang lebih baik.

Classic 350 dibekali mesin J-series terbaru dari Royal Enfield. Pun untuk sektor sasis yang kini menggunakan model anyar yang diklaim jauh lebih baik dari tipe sebelumnya.

mesinnya memiliki kubikasi tepat 349 cc, SOHC, 1-silinder, pendingin udara, dan berpengabut injeksi. Di atas kertas menjanjikan tenaga maksimal 20,2 daya kuda dan torsi puncak 27 Nm.

motor ini juga dibekali fitur yang identik dengan Meteor 350 lewat penyematan teknologi Tripper Navigation, panel meter LCD, konektivitas Bluetooth, USB power socket, dan peranti keselamatan dual rem ABS.

new Classic 350 dijual dengan banderol mulai Rs 1,84,375 atau Rp 35 jutaan sampai Rs 2,15,118 atau sekitar Rp 40 jutaan. Ada 5 varian berbeda yang ditawarkan dan hadir dengan 11 opsi warna yang bisa dipilih oleh konsumen.